Oppo Joy merupakan salah satu perangkat smartphone android terbaru yang dikeluarkan oleh pabrikan perangkat android asal China bernama Oppo. Smartphone android ini memiliki spesifikasi diantaranya adalah mengusung layar sentuh berukuran 4 inci dengan dukungan resolusi seluas 480 x 800 piksel, menariknya layar ponsel ini memiliki fitur Gloves mode ( masih bisa disentuh meskipun memakai sarung tangan ) dan Gesture panel, yakni dimana fitur yang memungkinkan anda membuka aplikasi dengan menggambar sebuah pola.
Oppo Joy
Oppo Joy |
Smartphone android ini ditenagai dengan prosesor dual core 1,3 Ghz yang dipadukan dengan RAM 512MB dan memori internal 4GB dengan dukungan slot microSD up to 32GB. Oppo Joy dilengkapi juga dengan dua kamera, yakni kamera utama beresolusi 3 megapiksel dan kamera sekunder beresolusi 0,3 megapiksel. Uniknya fitur dace detection dan burst mode juga dibenamkan pada kamera perangkat ini.
Selain itu fitur konektfitas seperti dual sim card GSM, 3G HSPA, Wi-Fi, microUSB, Bluetooth, dan GPS juga disematkan pada perangkat ini. Penunjang tenaga listrik pada smartphone android ini ialah sebuah baterai berkapasitas 1.700 mAh. Sementara itu untuk harga Oppo Joy ini ialah dibanderol dengan harga Rp.1.699.000,00 perunitnya. Tertarik untuk memilikinya?
Demikianlah artikel kami yang berjudul Oppo Joy, Smartphone Layar Super Sensitif Murah. Semoga bermanfaat.