Produsen perangkat elektronik asal china yakni Phicomm yang kabarnya telah menembus pasar Internasional, dikabarkan telah memasarkan 3 ponsel terbarunya di Tanah Air. 3 ponsel tersebut adalah Phicomm i370 , Phicomm i813, Phicomm i60. Yang menarik dari ketiga ponsel tersebut adalah penggunaan komponen hardware yang hampir sama yakni menggunakan OS Android Jelly Bean 4.1, dan dibekali dengan prosessor Qualcomm dual core dengan clock speed mencapai 1,2 Ghz.
Spesifikasi Phicomm i370 |
Smartphone dengan seri Phicomm i813 mempunyai spesifikasi antara lain yakni mengusung layar berukuran seluas 5,3 inch, lalu di sektor hardwarenya Phicomm i813 ini ditenagai oleh ketangguhan prosesor dual core Qualcomm dengan clock speed sebesar 1.2 Ghz yang dipadukan dengan RAM berkapasitas 768MB serta
mempunyai memori internal berkapasitas 4GB yang masih dapat diperluas dengan adanya slot microSD. Untuk urusan daya tahan, ponsel i370 ini diklaim dapat bertahan lama karena telah menggunakan baterai berkapasitas 2500mAh.
2.Phicomm i813
Spesifikasi Phicomm i813 |
Smartphone Phicomm i813 memiliki spesifikasi tak lebih dari smartphone sebelumnya yakni Phicomm i370. Phicomm i813 memiliki spesifikasi antara lain yakni telah mengusung
layar dengan ukuran 4,3 inch, dan disisi hardwarenya Phicomm i813 ini ditenagai dengan prosesor yang sama dengan yang dimiliki oleh Phicomm i370 yakni prosessor dual core
Qualcomm berkclock speed 1.2 Ghz dan di jajarkan dengan RAM berkapasitas
512MB, serta memiliki memori internal sebesar 4GB. Untuk urusan daya tahan, phicomm i370 menggunakan baterai berkapasitas 1700mAh.
Spesifikasi dari smartphone Phicomm i600 ini antara lain yaitu menggunakan sistem operasi android Jelly Bean, dan pada sektor hardwarenya ditenagai oleh ketangguhan
prosesor dual core Qualcomm MSM8225 dengan clockspeed hingga 1,2GHz, lalu pada sesi kameranya Phicomm i600 ini dibekali dengan sensor kamera berkekuatan 5 Mpix, dan
slot microSD untuk memperluas kapasitas penyimpanan.
Ketiga Smartphone Phicomm diatas ini kabarnya akan dipasarkan untuk kelas middle-lower dengan harga jual masing-masing yakni :
- Phicomm i813 dibanderol dengan harga Rp.1.500.000/unitnya
- Phicomm i600 dibanderol dengan harga Rp.1.300.000/unitnya
- Phicomm 1370 dibanderol dengan harga Rp.1.000.000/unitnya
apakah anda tertarik untuk memiliki salah satu dari ketiga ponsel diatas?
keywords: spek phicomm i813 i600 i370,harga phicomm i813 i600 i370,spesifikasi dan harga phicomm i813 i600 i370, android murah sejutaan game, android murah sejutaan main gameHD, android murah sejutaan ram 1GB dual core qualcomm 1,2 ghz