Spesifikasi dan Harga Gadget Terbaru

Wednesday, November 6, 2013

Spesifikasi dan Harga Archos 101 XS 2 Tablet Dengan RAM GahaR!


fenomena ramainya penjualan Gadget android versi Tablet memicu produsen perangakt elektronik asal negeri tirai bambu China yakni Archos untuk memasarkan produk terbarunya ke pasaran global, kali ini adalah sebuah tablet android yakni Archos 101 XS 2 dengan RAM sebesar 2GB serta memiliki resolusi layar yang luas dan berikut spesifikasinya.

Archos 101 XS 2 Mengusung  layar sentuh berjenis IPS dengan ukuran 10.1 inch dan memiliki resolusi sebesar 1280x800 piksel. Di sisi dapur pacunya, tablet tangguh ini dibekali dengan prosessor Quad Core 1,6 Ghz yang disandingkan juga dengan RAM berkapasitas 2 GB. Meskpiun memiliki spesifikasi yang tinggi, Tablet Archos ini hanya dibanderol dengan harga USD $279 saja atau bila dalam kurs rupiah setara dengan Rp.2.900.000,00.

Dibagian layarnya, Archos menghadirkan teknologi IPS dengan resolusi 1280x800 piksel. Asyiknya lagi, dalam paket penjualan Archos 101 XS 2 disematkan Coverboard yang merupakan magnetic kover yang dapat berfungsi sebagai keyboard serta kikcstand yang serupa layaknya sebuah notebook. Dengan kicktstand yang terintegrasi memudahkan pengguna untuk dapat menikmati siaran film tanpa harus memegangnya.

Fitur jaringan yang dipunyai oleh tablet tangguh ini antara lain yaitu , dual-band WiFi, Bluetooth, GPS tak hanya itu beragam aplikasi seperti OfficeSuite Pro 6, Archos Media Center serta aplikasi pendukung bawaan Google lainnya juga disematkan dalam tablet ini. Tablet Archos 101 XS 2 ini menggunakan sistem operasi Android 4.2 Jelly Bean ini kabarnya akan hadir di pasar global mulai Desember mendatang.
tablet archos murah, spesifikasi archos 101xs, kekurangan archos 101xs, kelebihan archos 101xs, kelemahan archos 101xs

Spesifikasi dan Harga Archos 101 XS 2 Tablet Dengan RAM GahaR! Rating: 4.5 Diposkan Oleh: Unknown