Spesifikasi, Harga, Review, Kelebihan, Kekurangan, Kelemahan, Keunggulan HDC U9592 |
Smartphone android ini hadir dengan mengusung layar sentuh IPS berukuran 5 inci dengan dukungan resolusi layar 480 x 854 piksel atau setara dengan FWVGA. Dengan berat 119 gram dan tebal hanya 9,83 mm membuat HDC U9592 ini semakin nyaman di genggaman tangan.
HDC U9592 didukung dengan kekuatan dapur pacu yang cukup mumpuni, yakni ditenagai dengan Chipset MTK6592 berprosesor Octa core dengan kecepatan 1,7 Ghz yang dipadukan dengan RAM berkapasitas 2GB dan ROM 16GB. Fitur pelengkap seperti Sensor Accelerometer, Ambient Light, Digital Compass, dan Proximity sensor juga dibenamkan pada smartphone ini.
Smartphone HDC U9592 ini berjalan pada OS Android JellyBean 4.2. Dibekali juga dengan fitur dual kamera yang cukup baik, yakni kamera utama berkekuatan 8 megapiksel dan kamera sekunder berkekuatan 2 megapiksel saja. Fitur konektifitas seperti Wi-Fi, Bluetooth, GPS, dan microUSB juga dibenamkan pada perangkat ini. Sementara itu, sebuah baterai berjenis Li-ion dengan kapasitas 1.750 mAh juga disematkan pada smartphone ini sebagai penyokong daya listriknya.
Spesifikasi HDC U9592
- Dimensi : 141x73x9.83mm
- Berat : 119 gram
- Layar : IPS 5 inci ( 480 x 853 piksel ) kapasitif FWVGA
- CPU : MediaTek MTK 6592 Octa Core 1,7 Ghz
- Memori : RAM 2GB, ROM 16GB, slot microSD up to 32GB
- OS : Android JellyBean 4.2
- Kamera Utama : 8 Megapiksel + Autofokus dan LED Flash
- Kamera Depan/Sekunder : 2 megapiksel
- Jaringan : Single SIM |3G/HSDPA/HSUPA/HSPA+| |2G/GPRS/EDGE|
- Warna : Putih
- Konektifitas : Wi-Fi 802,11 b/g/n, Bluetooth 4.0, aGPS, microUSB
- Baterai : Lithium ion 1.750 mAh
Perangkat android smartphone ini dijual dengan harga tak lebih dari $200, tetapi hanya dibanderol dengan harga $198 atau sekitar Rp.2,4 Jutaan perunitnya. Tertarik untuk memiliki perangkat android octa core murah ini? Tunggu kehadirannya di Tanah Air sebentar lagi.
Anda sedang membaca Spesifikasi,Harga,Review,Kelebihan,Kelemahan,Keunggulan HDC U9592